
PENGUMUMAN PENERIMAAN CALON TENAGA PANDU TAHUN 2011 PT PELABUHAN INDONESIA I (PERSERO)
PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) yang beroperasi di Propinsi Nanggroe Aceh Darussalam, Riau, Kepri dan Sumatera Utara
membutuhkan Tenaga Pandu dengan penjelasan sebagai berikut :
I. Persyaratan
•Usia maksimum 35 tahun per 1 Juli 2011
•Berijazah pelaut ahli nautika minimal ANT III
•Pengalaman berlayar sebagai nakhoda minimal 3 (tiga) tahun
•Mampu berbahasa Inggris (Aktif)
•Tinggi badan minimal 162 cm
•Sehat dan bebas Narkoba
•Tidak buta warna dan visus normal (tidak berkaca mata positif dan atau negatif)
•Bersedia menjalani ikatan dinas
•Bersedia ditempatkan diwilayah kerja PT Pelabuhan Indonesia I (Persero)
Untuk Informasi lebih lanjut mengenai penerimaan Tenaga Pandu, silahkan (KLIK DISINI)sumber : http://www.inaport1.co.id/?p=1846
0 komentar:
Posting Komentar